PENGARUH DISIPLIN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA PADA PEGAWAI BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI SUMATERA SELATAN

Rendy Agung Setiawan, - and Efan Elpanso, - (2016) PENGARUH DISIPLIN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA PADA PEGAWAI BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI SUMATERA SELATAN. In: SEMINAR HASIL PENELITIAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BINA DARMA PERIODE SEMESTER GENAP 2015-2016, 7 September 2016, Universitas Bina Darma.

[img] Text
SemHas Sept Efan Elpanso.docx

Download (4MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah disiplin kerja berpengaruh terhadap prestasi kerja pegawai. Teknik analisis data yang digunakan adalah metode analisis kuantitatif, uji validitas dan reliabilitas, analisis regresi linear sederhana. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder yang diperoleh melalui studi dokumentasi dan kuesioner yang pengukurannya menggunakan skala likert dan dioleh secara statistik dengan program SPSS 20.0, yaitu Uji t dan koefisien determinan (R2 ). Berdasarkan uji signifikan individual (uji-t) dapat dilihat bahwa variabel yang secara parsial berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap prestasi kerja pegawai pada Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Selatan. Koefisien determinan (R²) yaitu dengan nilai 0,631 artinya variabel disiplin kerja mampu menjelaskan prestasi kerja pegawai sebesar 63,1 % dan sisanya sebesar 36,9% dipengaruhi oleh faktor lain di luar penelitian. Kata kunci: Disiplin, Prestasi Kerja

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Mr Efan Elpanso
Date Deposited: 21 Mar 2018 06:40
Last Modified: 21 Mar 2018 06:40
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/3703

Actions (login required)

View Item View Item