ANALISA DAMPAK PERKEMBANGAN SUNGAI MUSI SEBAGAI OBJEK WISATA TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN MASYARAKAT DI PINGGIRAN SUNGAI MUSI DI PALEMBANG

MUKRAN, MUKRAN and INDRIYANI, HENNI ANALISA DAMPAK PERKEMBANGAN SUNGAI MUSI SEBAGAI OBJEK WISATA TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN MASYARAKAT DI PINGGIRAN SUNGAI MUSI DI PALEMBANG. [Experiment]

[img]
Preview
Text
laporanpenelitian_henni_mukron.pdf

Download (438kB) | Preview

Abstract

Perkembangan objek wisata perlu dukungan masyarakat sekitar. Harus ada hubungan dua arah antara masyarakat dengan pemerintah yang saling menguntungkan. Kota Palembang merupakan salah satu tujuan wisata di Propinsi Sumatera Selatan. Berbagai objek wisata yang telah ditawarkan kepada para pengunjung antara lain wisata sejarah, wisata kuliner dan wisata sungai. Sungai musi merupakan objek wisata yang memiliki potensi besar. Namun demikian, perlu adanya dukungan dari masyarakat sekitar yang dapat memberikan kenyamanan bagi para pengunjung. Dukungan akan tercipta pabila masyarakat telah memiliki kebanggaan tersendiri terhadap objek wisata yang ditawarkan. Dengan demikian , perlu diperhatikan hal hal yang dapat membahagiakan masyarakat sekitar antara lain berbentuk peningkatan penghasilan sebagai akibat dari berkembangnya objek wisata. Oleh karena itu penelitian ini bermaksud untuk mengetahui dampak perkembangn sungai Musi sebagai objek wisata di kota Palembang terhadap peningkatan penghasilan masyarakat dipinggiran sungai musi.

Item Type: Experiment
Uncontrolled Keywords: wisata, sungai musi, pendapatan , masyarakat.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Mrs HENNI INDRIYANI
Date Deposited: 13 Feb 2015 04:44
Last Modified: 13 Feb 2015 04:44
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/2156

Actions (login required)

View Item View Item