ANALISIS WAKTU EKSEKUSI RESTFUL WEB SERVICE UNTUK VERIFIKASI DATA WISUDAWAN

UNIVERSITAS BINA DARMA, UNIVERSITAS BINA DARMA (2022) ANALISIS WAKTU EKSEKUSI RESTFUL WEB SERVICE UNTUK VERIFIKASI DATA WISUDAWAN. ANALISIS WAKTU EKSEKUSI RESTFUL WEB SERVICE UNTUK VERIFIKASI DATA WISUDAWAN.

[img]
Preview
Text
senaik yesi nk.pdf

Download (8MB) | Preview
Official URL: https://www.binadarma.ac.id

Abstract

Web service dapat digunakan untuk verifikasi data karena kelebihan yang dimilikinya. Namun dari banyak hal perlu dipertanyakan waktu eksekusi yang diperlukan untuk tiap proses. Penelitian ini bertujuan untuk menghitung waktu eksekusi untuk proses baik yang menggunakan web service ataupun tidak dan kemudian membandingkannya. Dari empat buah scenario yang dibandingkan ternyata hasil yang didapatkan adalah jika menggunakan web service maka proses akan lebih lama dibandingkan dengan yang tidak. Proses yang tidak menggunakan web service waktu eksekusinya sangat tergantung pada jumlah proses yang dilakukan, makin banyak proses makin lama waktu eksekusi

Item Type: Article
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 24 Jun 2022 15:23
Last Modified: 24 Jun 2022 15:23
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/15565

Actions (login required)

View Item View Item