Andrian, Noviardy (2022) ANALISIS PENGENDALIAN BIAYA PRODUKSI DAN PENGARUHNYA TERHADAP LABA PT PUSRI PALEMBANG. ANALISIS PENGENDALIAN BIAYA PRODUKSI DAN PENGARUHNYA TERHADAP LABA PT PUSRI PALEMBANG.
Text
Jurnal 1 Andrian.rtf Download (276kB) |
Abstract
PT Pupuk Sriwidjaja telah mengemban misi sebagai produsen pupuk yang akan memproduksi dan memasarkan pupuk untuk mendukung ketahanan pangan nasional, produk-produk petrokimia dan jasa-jasa teknik di pasar nasional dan global dengan memperhatikan aspek mutu secara menyeluruh. Pengendalian terhadap biaya produksi merupakan salah satu bagian dari langkah – langkah intern yang dilakukan perusahaan dalam usaha meningkatkan efisiensi. PT Pusri dalam memproduksi pupuk urea menggunakan unsur-unsur biaya produksi berupa (1) biaya bahan baku, yang terdiri dari gas bumi, air baku, dan off gas; (2) biaya tenaga kerja langsung, yang terdiri dari gaji dan kesejahteraan: dan (3) biaya overhead pabrik yang terdiri dari bahan penolong yang terdiri dari kimia dan katalis serta pelumas, pemeliharaan pabrik, suku cadang pabrik, asuransi, biaya jasa, pajak dan kontribusi, administrasi dan umum, penyusutan, amortisasi, dan kantong dan pengantongan.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | Mr Edi Surya Negara |
Date Deposited: | 23 Jun 2022 04:13 |
Last Modified: | 23 Jun 2022 04:13 |
URI: | http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/15022 |
Actions (login required)
View Item |