PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SOFTWARE PERBANDINGAN METODE BISECTION DAN METODE ITERASI FIXED POINT DALAM PENYELESAIAN PERSAMAAN NON-LINIER

asmina, asmina (2022) PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SOFTWARE PERBANDINGAN METODE BISECTION DAN METODE ITERASI FIXED POINT DALAM PENYELESAIAN PERSAMAAN NON-LINIER. PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SOFTWARE PERBANDINGAN METODE BISECTION DAN METODE ITERASI FIXED POINT DALAM PENYELESAIAN PERSAMAAN NON-LINIER.

[img] Text
26 131-135 Asminah-ok (SE edited by Afriyudi).doc

Download (813kB)
Official URL: https://www.binadarma.ac.id

Abstract

Keberadaan Teknologi Informasi (TI) membuat semua orang berlomba-lomba untuk dapat memanfaatkannya dan dapat memperoleh informasi yang cepat, tepat dan aktual dari fasilitas-fasilitas teknologi yang digunakan. Hal ini merupakan bukti bahwa penggunaan Teknologi Informasi (TI) semakin penting dalam berbagai aspek kehidupan terutama di bidang pendidikan. Penelitian ini akan membahas perancangan dan implementasi sebuah software (perangkat lunak) yang dapat membantu memecahkan masalah di bidang matematika terapan dalam penyelesaian persamaan non-linier. Pemanfaatan komputer bertujuan untuk membantu seseorang dalam belajar melakukan komputasi dengan baik. Pada penelitian ini akan mengetahui perbandingan tingkat akurasi metode bisection dan metode iterasi fixed point. Untuk metode pengembangan perangkat lunak menggunakan model waterfall dimana model ini merupakan pendekatan perangkat lunak yang sistematik dan sekuensial yang dimulai dari tahap analisis, desain, kode, pengujian dan pemeliharaan.

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Civil Engineering and the Environment
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 14 Jun 2022 06:37
Last Modified: 14 Jun 2022 06:37
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/10602

Actions (login required)

View Item View Item