M. Yuda pratama, yuda pratama and Sholahuddin, M. Ridho (2022) PERAN KUALITAS KINERJA FRONT OFFICE DEPARTMENT DALAM MENINGKATKAN KEPUASAN TAMU DI BATIQA HOTEL PALEMBANG. PERAN KUALITAS KINERJA FRONT OFFICE DEPARTMENT DALAM MENINGKATKAN KEPUASAN TAMU DI BATIQA HOTEL PALEMBANG.
|
Text
yudi sulat.pdf Download (113kB) | Preview |
Abstract
Front Office adalah suatu bagian dari Front Office Department yang memiliki peran yang sangat penting dalam hotel. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kualitas kinerja Front Office Department dalam meningkatkan kepuasan tamu. Metode penelitian ini diambil dengan cara observasi yang dilakukan selama job training di BATIQA Hotel Palembang. Dari cara Front Office Department dalam meningkatkan kepuasan tamu sebenarnya sudah sesuai dengan SOP (Standar Operasional Prosedur) yang ada di BATIQA Hotel Palembang. Namun masih banyak tamu yang merasa kurang puas atau kecewa atas pelayanan yang diberikan oleh pihak Front Office, banyak tamu yang mengeluh tentang sikap, keramahan, dan kecepatan Receptionist dalam melayani tamu saat hendak check-in ataupun reservasi. Maka dari itu Front Office Department harus meningkatkan kualitas pelayanan secara maksimal.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | Mr Edi Surya Negara |
Date Deposited: | 14 Jun 2022 06:33 |
Last Modified: | 14 Jun 2022 06:33 |
URI: | http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/10570 |
Actions (login required)
View Item |