FITRIASURI, FITRIASURI (2022) DINAMIKA PERUBAHAN KECAKAPAN (SKILL) LULUSAN DIII ADMINISTRASI BISNIS DALAM PERSEPSI STAKEHOLDER. DINAMIKA PERUBAHAN KECAKAPAN (SKILL) LULUSAN DIII ADMINISTRASI BISNIS DALAM PERSEPSI STAKEHOLDER.
Text
JURNAL DINA PIPIT 2010 hasil perbaikan.doc Download (145kB) |
Abstract
Abstrak : Pada penelitian ini ingin diketahui bagaimana persepsi responden terhadap Keterampilan Kunci (Key Skill), Keterampilan intelektual (Academic/Intellectual Skill) dan Keterampilan Personal (Personal Skill), yang yang harus dimiliki lulusan DIII Administrasi Bisnis, dan juga bagaimana persepsi stakeholder terhadap skill yang dimiliki lulusan DIII Administrasi Bisnis di Kota Palembang. Penelitian dilakukan dengan penyebaran kuesioner menggunakan teknik snowball sampling. Data yang didapat akan dianalisis dengan menggunakan statistik deskriptif dan inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan kunci yang dibutuhkan oleh stakeholder adalah komunikasi verbal, komunikasi tertulis dan kerja berkelompok. Keterampilan akademik yang dibutuhkan stakeholder adalah kemandirian, kemampuan memecahkan permasalahan bisnis dan kemampuan untuk belajar secara terus menerus. Keterampilan personal yang dibutuhkan stakeholder adalah perencanaan, manajemen waktu dan memiliki inisiatif yang tinggi. Penilaian stakeholder terhadap kemampuan yang dimiliki lulusan Administrasi Bisnis selama ini cukup baik namun dalam beberapa aspek masih harus lebih ditingkatkan seperti kemampuan berbahasa inggris secara aktif baik secara lisan maupun tulisan
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General) |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences |
Depositing User: | Mr Edi Surya Negara |
Date Deposited: | 14 Jun 2022 05:01 |
Last Modified: | 14 Jun 2022 05:01 |
URI: | http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/10374 |
Actions (login required)
View Item |