UNIVERSITAS BINA DARMA, UNIVERSITAS BINA DARMA (2022) Strategic Planning Information System and Information Technology Bina Jaya Educational Institution of Palembang. Strategic Planning Information System and Information Technology Bina Jaya Educational Institution of Palembang.
|
Text
Strategic Planning Information System and Information Technology Bina Jaya Educational Institution of Palembang.pdf Download (86kB) | Preview |
Abstract
Lembaga Pendidikan Bina Jaya Palembang adalah salah satu lembaga yang sedang berkembang menuju perbaikan untuk mempersiapkan peserta didik menjadi bagian dari masyarakat memiliki kemampuan professional serta dapat menerapkan ilmu pengetahuan yang diperolehnya dalam proses pembelajaran. Lembaga pendidikan ini mencoba menerapkan sistem informasi dan teknologi informasi agar dapat meningkatkan efisien dan efektivitas dalam proses bisnisnya. Dalam penelitian ini dilakukan pengembangan perencanaan strategis yang dapat mendukung kegiatan lembaga yang lebih terstruktur, inovatif dan terintegrasi dengan baik. Perencanaan strategi akan diterapkan di Lembaga Pendidikan dengan menetapkan strategi bisnis sesuai dengan visi dan misi Lembaga Pendidikan Bina Jaya Palembang. Penelitian ini bersifat deskriptif dan teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi terhadap kondisi lingkungan lembaga pendidikan yang sedang berjalan, wawancara dengan pihak-pihak terkait dalam lembaga, serta dokumentasi sebagai sumber informasi. Analisis data yang digunakan adalah analisis SWOT, untuk mengidentifikasi faktor-faktor internal dan eksternal serta analisis 5 Force Porter untuk menganalisis lingkungan kompetitif yang berpengaruh terhadap pemasaran produk sehingga menghasilkan aplikasi portofolio dan beberapa pilihan strategi di masa mendatang
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science |
Depositing User: | Mr Edi Surya Negara |
Date Deposited: | 19 Jun 2022 12:43 |
Last Modified: | 19 Jun 2022 12:43 |
URI: | http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/12771 |
Actions (login required)
View Item |