UNIVERSITAS BINA DARMA - TEKNIK - TEKNIK SIPIL - TEKNIK PENULISAN DAN DAN KARYA ILMIAH - PENJELASAN BAB DAN METODOLOGI

UNIVERSITAS BINA DARMA, UNIVERSITAS BINA DARMA UNIVERSITAS BINA DARMA - TEKNIK - TEKNIK SIPIL - TEKNIK PENULISAN DAN DAN KARYA ILMIAH - PENJELASAN BAB DAN METODOLOGI. UNIVERSITAS BINA DARMA.

[img] Text
PER 03_PENJELASAN BAB DAN METODOLOGI(2020-2021)Genap_UNIVERSITAS BINA DARMA.docx

Download (20kB)

Abstract

Tujuan pustaka dan metode penelitian harus ada benang merahnya. Dalam sub-bab ini akan menjelaskan ke-dua topik. 1. Tinjauan Pustaka Pada tinjauan pustaka menjelaskan teori-teori yang akan dipakai dalam menganalisis pengolahan data dan pembahasan, sedangkan pada metode penelitian menjelaskan cara melakukan pengolahan data dan cara menganalisis hasil olahan data yang diperoleh yang disebut analisis pembahasan. Tinjauan pustaka atau landasan teori memuat uraian sistematis tentang hasil-hasil penelitian yang didapat oleh peneliti terdahulu dan yang ada hubungannya dengan penelitian yang akan dilakukan. Dalam penyajian hendaknya ditunjukkan bahwa permasalahan yang akan diteliti belum terjawab atau terpecahkan secara memuaskan. Fakta-fakta yang dikemukakan semaksimal mungkin diambil dari sumber aslinya. Semua sumber yang dipakai harus disebutkan dengan mencantumkan nama penulis dan tahun penerbitan. Landasan teori dijabarkan dari tinjauan pustaka dan disusun sendiri oleh mahasiswa sebagai tuntutan untuk memecahkan masalah penelitian dan untuk merumuskan hipotesis. Landasan teori dapat berbentuk uraian kualitatif, model matematis, atau persamaan-persamaan yang langsung berkaitan dengan bidang ilmu yang diteliti.

Item Type: Other
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Civil Engineering and the Environment
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 17 Feb 2022 05:24
Last Modified: 17 Feb 2022 05:24
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/6959

Actions (login required)

View Item View Item