UNIVERSITAS BINA DARMA - TEKNIK - TEKNIK SIPIL - KALKULUS III - FUNGSI LINIER

UNIVERSITAS BINA DARMA, UNIVERSITAS BINA DARMA UNIVERSITAS BINA DARMA - TEKNIK - TEKNIK SIPIL - KALKULUS III - FUNGSI LINIER. UNIVERSITAS BINA DARMA.

[img]
Preview
Text
PER 01_Fungsi Linier(2020-2021)Ganjil_UNIVARSITAS BINA DARMA.pdf

Download (155kB) | Preview

Abstract

FUNGSI LINEAR ( Fungsi Garis Lurus )  Adalah fungsi yang memiliki 2 variable atau lebih yang masing-masing variable nilainya saling mempengaruhi.  Bentuk persamaannya : y = ax + b Dimana ; y = Variable tidak bebas x = Variable bebas a dan b = konstanta.  Ciri-ciri persamaan linear : 1. Apabila a > 0 maka garis akan bergerak dari bawah ke kanan atas. 2. Apabila a < 0 maka garis akan bergerak dari kiri atas ke kanan bawah. 3. Apabila a1 ≠ a2 maka garis akan berpotongan. 4. Apabila a1 = a2 maka garis akan sejajar. 5. titik b merupakan perpotongan pada sumbu y. 6. a disebut juga tan α, a juga berarti menunjukan arah

Item Type: Other
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Civil Engineering and the Environment
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 17 Feb 2022 05:30
Last Modified: 17 Feb 2022 05:30
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/6627

Actions (login required)

View Item View Item