Abdillah, Leon A. (2020) Merdeka Menulis dengan Kita Menulis. In: Kita Menulis: Merdeka Menulis. Yayasan Kita Menulis, Medan, pp. 147-150. ISBN 978-623-6512-70-8
|
Text
Abdillah2020 Kita Menulis [Merdeka Menulis dengan Kita Menulis].pdf Download (62kB) | Preview |
Abstract
Akselerasi minat menulis di Indonesia belumlah sejalan dengan pertumbuhan digital enterprise. Indonesia telah merasakan dampak positif terutama untuk akselerasi digital economy di berbagai sektor. Setidaknya ada 5 (lima) perusahaan StartUps, yaitu: 1) Gojek (ridehailing), 2) Traveloka (Travel Agent), 3) TokoPedia (Market Place), 4) BukaLapak (Market Place), dan 5) OVO (Financial Technology). Dari kelima perusahaan StartUps tersebut, Gojek merupakan perusahaan StartUp pertama yang berhasil masuk ke jajaran “Unicorn” bahkan “Decacorn”. Sehingga tak heran jika Gojek menjadi icon digital Indonesia. Nadiem Makarim, pendiri Gojek berhasil memberi warna khas economy digital di Indonesia. Melalui Gojek dan sub aplikasinya, Go-Pay, Nadiem telah memberikan literasi digital bagi hampir seluruh penduduk Indonesia. Dengan Gojek, banyak pihak yang “melek teknologi”, tidak hanya pelanggan tetapi pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) pun menjadi lebih modern dalam beraktivitas. Selain kelima StartUp yang dominan bergerak di sekitar usaha, ada juga sejumlah StartUps yang bergerak di bidang pendidikan, antara lain Ruang Guru.
Item Type: | Book Section |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Merdeka Menulis, Kita Menulis, Kampus Merdeka |
Subjects: | A General Works > AI Indexes (General) T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science |
Depositing User: | AssocProf. Leon Abdillah |
Date Deposited: | 12 Aug 2020 01:49 |
Last Modified: | 12 Aug 2020 01:49 |
URI: | http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/4272 |
Actions (login required)
View Item |