Hastari, Mayrita and Ayu Puspitas Indah Sari, Ayu (2016) KUALITAS BUKU PELAJARAN BAHASA INDONESIA KURIKULUM 2013 DITINJAU DARI MOTIVASI, MINAT, DAN STIMULUS SISWA BELAJAR. In: Seminar Kebahasaan dan Kesastraan Kerja Sama Balai Bahasa Sumatera Selatan dan Tujuh Universitas di Palembang, 23 Juni 2015, Balai Bahasa Sumatera Selatan.
|
Text
MAKALAH (HASTARI MAYRITA DAN AYU PUSPITA)SEMINAR BALAI BAHASA, 23 JUNI 2015.pdf Download (419kB) | Preview |
Abstract
Buku pelajaran yang baik adalah buku yang memberikan materi yang menyenangkan untuk dibaca dan dipelajari. Selain itu, buku tersebut perlu berisikan tentang panduan-panduan kegiatan yang dapat menstimulus aktivitas belajar siswa, seperti berlatih, bekerja, dan menemukan sendiri konsep yang hendak dicapai. Oleh karena itu, penulis buku pelajaran yang baik adalah penulis buku yang mengetahui psikologi siswa. Permasalahan dalam tulisan ini adalah bagaimanakah kualitas isi buku pelajaran bahasa Indonesia kurikulum 2013, kelas XI, penerbit Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, berdasarkan aspek motivasi, minat, dan stimulus siswa dalam belajar.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Subjects: | L Education > LT Textbooks |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education |
Depositing User: | Mrs Hastari Mayrita |
Date Deposited: | 31 Oct 2017 23:49 |
Last Modified: | 31 Oct 2017 23:49 |
URI: | http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/3580 |
Actions (login required)
View Item |