Ayu Puspitas Indah Sari, Ayu (2022) KAJIAN NILAI DIDAKTIS CERITA RAKYAT SEBAGAI KONSTRIBUSI PENYUSUNAN BAHAN BACAAN PESERTA DIDIK DALAM BUKU TEKS BAHASA INDONESIA. KAJIAN NILAI DIDAKTIS CERITA RAKYAT SEBAGAI KONSTRIBUSI PENYUSUNAN BAHAN BACAAN PESERTA DIDIK DALAM BUKU TEKS BAHASA INDONESIA.
|
Text
MAKALAH+sertifikat.pdf Download (333kB) | Preview |
Abstract
Karya sastra yang diciptakan oleh pengarangnya bertujuan untuk memberikan hiburan dan manfaat nilai-nilai yang berguna bagi pembaca atau pendengarnya. Melalui tulisan ini, penulis akan mendeskripsikan teori didaktis yang merupakan teori yang mendidik dan mengajarkan para pembaca karena nilai-nilai kebenaran dan kebaikan yang ada di dalamnya. Penulis berharap tulisan ini bermanfaat sebagai bahan bacaan untuk mengkaji teori analisis nilai-nilai didaktis (nilai pengajaran/pendidikan), sehingga hasil analisisnya dapat digunakan sebagai komponen untuk mengembangkan bahan bacaan yang terdapat dalam buku teks bahasa Indonesia untuk peserta didik, baik peserta didik yang duduk di sekolah dasar, maupun sekolah menengah
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | P Language and Literature > P Philology. Linguistics |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Psychology |
Depositing User: | Mr Edi Surya Negara |
Date Deposited: | 24 Jun 2022 01:00 |
Last Modified: | 24 Jun 2022 01:00 |
URI: | http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/15070 |
Actions (login required)
View Item |