BASIS DATA PERPUSTAKAAN DIGITAL UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH

UNIVERSITAS BINA DARMA, UNIVERSITAS BINA DARMA (2022) BASIS DATA PERPUSTAKAAN DIGITAL UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH. BASIS DATA PERPUSTAKAAN DIGITAL UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH.

[img]
Preview
Text
JURNAL (Neken Ilwantara).pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: https://www.binadarma.ac.id

Abstract

Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk membangun sebuah basis data pada perpustakaan digital dengan menggunakan Metode Barker. Dengan harapan dapat berguna untuk mengolah semua data pada perpustakaan menggantiikan cara manual selama ini. Untuk mendapatkan informasi yang jelas dalam pembangunan basis data pada perpustakaan ini. Pengukuran merupakan proses peniliaian terhadap suatu keadaan dengan aturan-aturan tertentu sehingga, di dapatkan data-data yang dibutuhkan untuk membangun sebuah basis data. Metode dalam penelitian menggunakan metode deskriptif, yaitu merupakan metode yang bertujuan untuk membuat pendeskripsian secara sistematis, faktual, dan akurat mengenai fakta-fakta yang ada agar data tidak dimanipulasi. Penelitian deskriptif hanya mengumpulkan data untuk menggambarkan fenomena yang sedang terjadi. Tahapan ini perlu dilakukan dalam melakukan pembangunan basis data Perpustakaan Digital.

Item Type: Article
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 23 Jun 2022 04:13
Last Modified: 23 Jun 2022 04:13
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/15020

Actions (login required)

View Item View Item