Tri Oktarina, . (2022) SISTEM INFORMASI INVENTORI PADA CV JDM MOTOSPORT PALEMBANG. SISTEM INFORMASI INVENTORI PADA CV JDM MOTOSPORT PALEMBANG.
|
Text
Jurnal sistem informasi inventori.pdf Download (778kB) | Preview |
Abstract
CV JDM Motosport Palembang Perusahaan yang bergerak dibidang penjualan umumnya memerlukan sistem inventori. Sistem invetori terdiri dari sistem pembelian barang, sistem penjualan barang, dan sistem gudang. Sistem ini harus dapat memberikan informasi inventori seperti informasi pengeluaran barang, pembelian barang, penerimaan barang dan informasi lain secara cepat dan akurat, selain itu sistem dapat mempermudah kerja admin. Pada penelitian yang dilakukan berkaitan dengan sistem informasi inventori menggunakan association rules (aturan asosiasi), bertujuan sebagai sistem pendukung keputusan untuk merekomendasikan persediaan barang dalam gudang, dengan menganalisa data penjualan barang. Sehingga dari aturan asosiasi ini menghasilkan informasi yang bisa digunakan untuk membantu dalam mendukung keputusan seorang manager dalam manajemen perusahaan terutama dalam memecahkan permasalahan yang berhubungan dengan inventori (persediaan) barang yang sesuai tipe dan merk yang lainnya, sehingga dapat bermanfaat dalam menentukan strategi pemasaran. Output dari aplikasi sistem informasi jumlah sisa persediaan didapat dari hasil pemrosesan didalam database.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences |
Depositing User: | Mr Edi Surya Negara |
Date Deposited: | 23 Jun 2022 04:12 |
Last Modified: | 23 Jun 2022 04:12 |
URI: | http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/15008 |
Actions (login required)
View Item |