MODEL DELONE AND MC.LEAN UNTUK MENGUKUR KESUKSESAN SISTEM INFORMASI ONLINE CLASS PADA UNIVERSITAS BINA DARMA

UNIVERSITAS BINA DARMA, UNIVERSITAS BINA DARMA (2022) MODEL DELONE AND MC.LEAN UNTUK MENGUKUR KESUKSESAN SISTEM INFORMASI ONLINE CLASS PADA UNIVERSITAS BINA DARMA. MODEL DELONE AND MC.LEAN UNTUK MENGUKUR KESUKSESAN SISTEM INFORMASI ONLINE CLASS PADA UNIVERSITAS BINA DARMA.

[img]
Preview
Text
prosiding monica lengkap.pdf

Download (501kB) | Preview
Official URL: https://www.binadarma.ac.id

Abstract

Di era globalisasi sekarang, perkembangan teknologi sudah semakin pesat begitupun dengan dunia pendidikan, salah satu cara meningkat kualitas pendidikan yaitu dengan meningkatkan kualitas metode pembelajaran. Universitas Bina Darma tahun ajaran 2018/2019 membuka kelas E-learningatau kelas online untuk mahasiswa yang bekerja kelas online ini dibuka untuk menghadapi tuntutan perkembangan zaman dan untuk mempermudah mahasiswa yang bekerja agar tetap bisa belajar secara online, mahasiswa tidak perlu datang kekampus untuk mengikuti perkuliahan dan bisa dilakukan dimana saja selagi terhubung dengan internet. Model Delon and Mc.lean digunakan sebagai model mengukur tingkat kesuksesan sistem informasi manajemen online class dalam penerapanya untuk membantu mengetahui tingkat kesuksesan online class di Universitas Bina Darma dengan cara memberikan kuisioner yang berupa pertanyaan dari peneliti yang harus diisi oleh responden. Model Delone And Mc.lean mempunyai 6 variabel evaluasi yaitu: information quality(kualitas informasi), sistem quality (kualitas sistem), service quality (kualitas layanan),use (penggunaan), user satisfaction (kepuasaan pengguna), dan netbenefit (Hasilbersih). Dengan model ini diharapkan dapat mengetahui komponen yang bisa menjadi kelebihan ataupun kekurangan dari penerapan sistem informasi manajemen online class pada kelas karyawan (Reguler 2) Universitas Bina Darma sehingga dapat menjadi bahan masukan dan evaluasi untuk perbaikan bagi sistem pembelajaran di Universitas Bina Darma. Kata kunci : Delon and Mc.lean,online class,e-Learning,kelas

Item Type: Article
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 21 Jun 2022 05:16
Last Modified: 21 Jun 2022 05:16
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/13929

Actions (login required)

View Item View Item