VARIASI PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA MAHASISWA UNIVERSITAS BINA DARMA DI MASA PANDEMI

UNIVERSITAS BINA DARMA, UNIVERSITAS BINA DARMA (2022) VARIASI PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA MAHASISWA UNIVERSITAS BINA DARMA DI MASA PANDEMI. VARIASI PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA MAHASISWA UNIVERSITAS BINA DARMA DI MASA PANDEMI.

[img]
Preview
Text
1179-Article Text-2338-1-10-20201231.pdf

Download (320kB) | Preview
Official URL: https://www.binadarma.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan variasi mengajar dosen, variasi pemberian tugas serta faktor penghambat pembelajaran Bahasa Indonesia mahasiswa Universitas Bina Darma di masa pandemi menggunakan metode deskriptif kualitatif serta melalui wawancara dan observasi. Analisis data dilakukan melalui reduksi data, sajian data, dan penarikan simpulan. Hasil penelitian menunjukkan:(1) Variasi mengajar dosen sangat beragam yang disesuaikan dengan penguasaan dan keterampilan para dosen dalam menggunakan IT untuk berinteraksi dengan mahasiswa seperti penggunaan konten E-Learning, E-Mail, Zoom, Google Classroom, WhatsApp, Youtube; (2) Variasi dalam pemberian tugas juga sangat beragam disesuaikan dengan kemampuan dosen dalam menggunakan IT; (3) Faktor eksternal dan internal adalah faktor penghambat variasi pembelajaran Bahasa Indonesia Mahasiswa Universitas Bina Darma di Masa Pandemi.

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 19 Jun 2022 12:47
Last Modified: 19 Jun 2022 12:47
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/12919

Actions (login required)

View Item View Item