ANALISIS DAN IMPLEMENTASI ANTENA PENERIMA SINYAL WI-FI MENGGUNAKAN ANTENA WAJAN BOLIC, ANTENA KALENG DAN ANTENA OMNI

UNIVERSITAS BINA DARMA, UNIVERSITAS BINA DARMA (2022) ANALISIS DAN IMPLEMENTASI ANTENA PENERIMA SINYAL WI-FI MENGGUNAKAN ANTENA WAJAN BOLIC, ANTENA KALENG DAN ANTENA OMNI. ANALISIS DAN IMPLEMENTASI ANTENA PENERIMA SINYAL WI-FI MENGGUNAKAN ANTENA WAJAN BOLIC, ANTENA KALENG DAN ANTENA OMNI.

[img]
Preview
Text
281-Article Text-1700-1-10-20200124.pdf

Download (548kB) | Preview
Official URL: https://www.binadarma.ac.id

Abstract

Pada zaman sekarang ini internet tidak bisa dipisahkan dalam kehidupan sehari-hari.Hal tersebut bisa di lihat dari banyaknya hotsopt atau internet gratis yang ada di berbagai tempat fasilitas umum. Bagi yang jauh dari titik hotspot atau titik sinyal wi-fi bisa memperkuat penerimaan sinyal wi-fi menggunakan wajan bolic, antena kaleng dan antena omni. Penelitian ini fokus pada pembuatan dan perbandingan kinerja anatara wajan bolic, antena kaleng dan antena omni yang beroperasi pada frekuensi 2,4 GHz untuk jaringan wireless LAN berdasarkan kekuatan sinyal yang diterima, tinggi tempat dan bahan antena yang akan dilihat apakah berpengaruh terhadap kekuatan sinyal yang di terima. Metode pengujian yang dilakukan adalah dengan menggunakan software analisis xirus Wi-fi Inspector dan Netspot untuk menghamati kemampuan masing-masing antenna yang dirancang dalam menerima dan mengirim data dari titik hotspot yang diuji terhadap jangkauan maksimum pancaran hotspot setelah penambahan antenna

Item Type: Article
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 19 Jun 2022 12:35
Last Modified: 19 Jun 2022 12:35
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/12530

Actions (login required)

View Item View Item