UNIVERSITAS BINA DARMA, UNIVERSITAS BINA DARMA (2022) APLIKASI PENJADWALAN PIKET KARYAWAN PADA AUT0 2000 PLAJU PALEMBANG. APLIKASI PENJADWALAN PIKET KARYAWAN PADA AUT0 2000 PLAJU PALEMBANG.
|
Text
129-236-1-SM.pdf Download (602kB) | Preview |
Abstract
Dari hasil penelitian yang dilakukan terhadap data atau informasi yang di peroleh terdapat kebutuhan yang medesak akan suatu program aplikasi Penjadwalan karyawan. Untuk melakukan pengolahan data Penjadwalan karyawan pada Auto2000 Plaju Palembang yang melayani jasa penjualan, perawatan, perbaikan dan penyediaan suku cadang Toyota yang masih di lakukan dengan mengunakan Microsoft office excel. Akibatnya dalam pembuatan Jadwal piket karyawan sangat kurang efektif dan efesien dan membutuhkan waktu yang sangat lama. Untuk mengatasi masalah-masalah tersebut, diperlukan adanya sistem yang terkomputerisasi yang baru untuk meningkatkan efisiensi kerja dengan membuat Aplikasi Penjadwalan Piket Karyawan Auto2000 Plaju Palembang. Sistem ini menghasilan Laporan Jadwal Piket Karyawan menggunakan PHP dan MySQL.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences |
Depositing User: | Mr Edi Surya Negara |
Date Deposited: | 19 Jun 2022 12:29 |
Last Modified: | 19 Jun 2022 12:29 |
URI: | http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/12374 |
Actions (login required)
View Item |