Penerapan Metode Exponential Smoothing Dalam Peramalan Biaya Pengolahan Peternakan Ayam

UNIVERSITAS BINA DARMA, UNIVERSITAS BINA DARMA (2022) Penerapan Metode Exponential Smoothing Dalam Peramalan Biaya Pengolahan Peternakan Ayam. Penerapan Metode Exponential Smoothing Dalam Peramalan Biaya Pengolahan Peternakan Ayam.

[img]
Preview
Text
49-168-1-SM.pdf

Download (196kB) | Preview
Official URL: https://www.binadarma.ac.id

Abstract

Pembuatan sistem informasi untuk meramalkan biaya pengolahan peternakan ayam pada PT Musi Raya Prabumulih sehingga dapat memenuhi kebutuhan akan informasi yang diinginkan, sehingga pekerjaan menjadi lebih efektif dan efisien.Manfaat utama dari penelitian ini adalah memberikan hasil peramalan biaya pakan ternak ayam potong sehingga dapat membantu dalam mengambil keputusan untuk memudahkan melihat informasi mengenai biaya pengolahan pakan ternak pada PT Musi Raya Prabumulih. Sistem informasi peramalan kebutuhan bahan pakan ternak ayam potong menggunakan metode exponential smoothing diharapkan dapat membantu untuk membangun sistem informasi berbasis Web yang dituangkan dalam bentuk website ini dapat mempermudah pengusaha ternak ayam dalam membutuhi pakan ternak ayam dan metode exponential smoothing mempermudahkan informasi dalam peramalan untuk pakan ternak ayam bagi perusahaan peternakan

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 17 Jun 2022 02:59
Last Modified: 17 Jun 2022 02:59
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/12084

Actions (login required)

View Item View Item