PENGARUH TEKNOLOGI INFORMASI DAN ETIKA PROFESI TERHADAP KEMAMPUAN SARJANA AKUNTANSI DALAM BERSAING MENGHADAPI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0

UNIVERSITAS BINA DARMA, UNIVERSITAS BINA DARMA (2022) PENGARUH TEKNOLOGI INFORMASI DAN ETIKA PROFESI TERHADAP KEMAMPUAN SARJANA AKUNTANSI DALAM BERSAING MENGHADAPI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0. PENGARUH TEKNOLOGI INFORMASI DAN ETIKA PROFESI TERHADAP KEMAMPUAN SARJANA AKUNTANSI DALAM BERSAING MENGHADAPI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0.

[img]
Preview
Text
Rivky Yuda Pratama Bab 0.pdf

Download (316kB) | Preview
Official URL: https://www.binadarma.ac.id

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Teknologi Informasi Dan Etika Profesi Terhadap Kemampuan Sarjana Akuntansi Dalam Bersaing Menghadapi Era Revolusi Industri 4.0( Studi Pada Universitas Bina Darma Palembang). Objek Penelitian Lulusan Sarjana Akuntansi Universitas Bina Darma Palembang tahun 2019. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan data primer, observasi dan penyebaran kuesioner dan data sekunder, artikel, buku, dan beberapa penelitian terdahulu dari berbagai sumber lain yang berhubungan dengan masalah penelitian. Dalam teknik pengumpulan data di lakukan dengan wawancara, kuesioner, observasi, ataupun gabungan dari ketiganya. Sampel penelitian ini berjumlah sebanyak 85 orang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel teknologi informasi berpengaruh signifikan terhadap kemampuan sarjana akuntansi pada universitas binadarma di kota palembang sedangkan variabel etika profesi akuntansi tidak berpengaruh terhadap kemampuan sarjana akuntansi

Item Type: Article
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 17 Jun 2022 02:13
Last Modified: 17 Jun 2022 02:13
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/12004

Actions (login required)

View Item View Item