TRANSPARANSI, AKUNTABILITAS DAN PARTISIPASI DALAM PENGELOLAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA (APBDesa)

UNIVERSITAS BINA DARMA, UNIVERSITAS BINA DARMA (2022) TRANSPARANSI, AKUNTABILITAS DAN PARTISIPASI DALAM PENGELOLAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA (APBDesa). TRANSPARANSI, AKUNTABILITAS DAN PARTISIPASI DALAM PENGELOLAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA (APBDesa).

[img]
Preview
Text
03_PROSIDING_GCA KE-4_3 Okt 2019_Rika_Henni.pdf

Download (285kB) | Preview
Official URL: https://www.binadarma.ac.id

Abstract

Transparansi adalah keterbukaan pemerintah desa kepada masyarakat mengenai berbagai kebijakan atau program yang ditetapkan dalam rangka pembangunan daerah. Akuntabilitas adalah kemampuan untuk memberikan sebuah pertanggungjawaban kepada pihak lain tentang sesuatu yang telah dilakukan atau tidak oleh seseorang. Partisipasi masyarakat adalah kemampuan desa untuk membuka peluang bagi seluruh komponen masyarakat untuk terlibat dan berperan serta dalam proses pembangunan desa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui transparansi, akuntabilitas, dan partisipasi masyarakat dalam pengelolaan APBDes tahun 2018. Dalam penelitian ini juga membahas beberapa kendala dalam pengelolaan APBDes. Objek dalam penelitian ini yaitu desa Perajin dan desa Pematang Palas yang berada di kabupaten Banyuasin I. Hasil dari penelitian ini yaitu desa Perajin dan desa Pematang Palas sudah menerapkan prinsip transparansi dalam pengelolaannya, dan kedua desa sudah akuntablitas sesuai dengan Permendagri nomor 113 tahun 2004 serta partisipasi masyarakat dalam di desa sangat lah penting guna membangun desa.”

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 16 Jun 2022 01:25
Last Modified: 16 Jun 2022 01:25
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/11037

Actions (login required)

View Item View Item