STRUCTURAL EQUATION MODELING (SEM) DALAM MEMBANGUN EKUITAS MEREK (BRAND EQUITY) UNIVERSITAS BINA DARMA

Wiwin Agustian, Wiwin (2022) STRUCTURAL EQUATION MODELING (SEM) DALAM MEMBANGUN EKUITAS MEREK (BRAND EQUITY) UNIVERSITAS BINA DARMA. STRUCTURAL EQUATION MODELING (SEM) DALAM MEMBANGUN EKUITAS MEREK (BRAND EQUITY) UNIVERSITAS BINA DARMA.

[img] Text
01 Wiwin dan Dina Jurnal.docx

Download (49kB)
Official URL: https://www.binadarma.ac.id

Abstract

: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan ekuitas merek Universitas Bina Darma melalui analisis Structural Equation Modeling (SEM). Dengan menggunakan teknik random sampling terhadap 103 mahasiswa UBD data diolah dengan menggunakan analisis deskriptif dan inferensial. Hasil analisis deskriptif menunjukkan ekuitas merek yang dilihat dari responden yang merupakan mahasiswa UBD cukup tinggi. Walaupun demikian, ada beberapa hal yang harus diperhatikan dan ditingkatkan khususnya pada perbaikan dan peningkatan kurikulum. Model yang disajikan melalui analisis SEM memperlihatkan model yang sesuai dengan data, yang dilihat dari indeks GFI dan CFI. Hal ini berarti bahwa pihak-pihak terkait harus memperhatikan indikator-indikator pada ekuitas merek dalam meningkatkan mutu agar dapat bersaing dengan perguruan tinggi lain.

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 14 Jun 2022 05:07
Last Modified: 14 Jun 2022 05:07
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/10505

Actions (login required)

View Item View Item