PENERAPAN METODE EOQ (ECONOMIC ORDER QUANTITY) UNTUK PENGEDALIAN STOK BARANG PADA APOTEK RIZEKY

bina, darma (2022) PENERAPAN METODE EOQ (ECONOMIC ORDER QUANTITY) UNTUK PENGEDALIAN STOK BARANG PADA APOTEK RIZEKY. PENERAPAN METODE EOQ (ECONOMIC ORDER QUANTITY) UNTUK PENGEDALIAN STOK BARANG PADA APOTEK RIZEKY.

[img]
Preview
Text
FIRAMOAN_JBK.pdf

Download (389kB) | Preview
Official URL: https://www.binadarma.ac.id

Abstract

Industri saat ini terus berkembang dengan persaingan ketat. dengan banyaknya perusahaan pesaing baru yang bermunculan dalam satu lingkup industri yang sama. Salah satu industri farmasi yang terus berkembang. Sehingga perlunya pengelolaan operasional yang baik agar usaha tetap berjalan. Salah satu pengelolaan yang baik dengan melakukan perencanaan persediaan yang efesien, efektif, dan ekonomis. Apotek masuk dalam kategori perusahaan dagang karena kegiatan utamanya melakukan pembelian persediaan obat dari distributor/supplier obat untuk dijual kembali kepada konsumen tanpa mengubah bentuk maupun fungsi dari barang tersebut. Sehingga peran persediaan merupakan komponen penting dalam kegiatan operasional apotek. Apotek Rizeky merupakan salah satu apotek yang berada Kabupaten Ogan Kemering Ilir yang mengkoordinir pelayanan kefarmasian kepada pelanggan. Permasalahan yang sering di hadapi oleh Apotek Rezeky adalah sering kosongnya ketersediaan jenis obat tertentu yang berimbas pada terganggunya proses penjualan obat tersebut. Tidak hanya itu untuk beberapa jenis obat mengalami kelebihan persediaan salah satunya kadaluarsa obat karena proses penyimpanan terlalu lama. Solusi untuk mengatasi permasalahan adalah dengan menggunakan metode Economic Order Quantity. Sehingga dapat diketahui kapan titik pemesanan yang optimal, berapa frekuensi pembelian dalam waktu periode tertentu, berapa stock persediaan pengaman, dan waktu pembelian kembali persediaan obat. Serta dapat mengetahui seberapa besar penghematan total biaya persediaan dari Apotek.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HA Statistics
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 14 Jun 2022 05:07
Last Modified: 14 Jun 2022 05:07
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/10493

Actions (login required)

View Item View Item