PENERAPAN METODE TAM (TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL) TERHADAP E-TRACER ALUMNI UNIVERSITAS BINA DARMA.

Fatmasari, Fatmasari and A. Haidar, Mirza and Dwi Andrini, Dwi (2022) PENERAPAN METODE TAM (TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL) TERHADAP E-TRACER ALUMNI UNIVERSITAS BINA DARMA. PENERAPAN METODE TAM (TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL) TERHADAP E-TRACER ALUMNI UNIVERSITAS BINA DARMA..

[img] Text
Jurnal PENERAPAN METODE TAM.doc

Download (122kB)
Official URL: https://www.binadarma.ac.id

Abstract

Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerimaan alumni terhadaap E-Tracer Universitas Bina Darma dengan menggunakan metode TAM (Technology Acceptance Model). Dalam metode TAM model ini terdapat 3 (tiga) variable yang diuji dan dianalisa yaitu variable kebermanfaatan(Perceived Usefullness), Kemudahan(Perceived Ease of Use), dan Penerimaan terhadap teknologi tersebut, data dalam penelitian ini dikumpulkan dengan mengunakan instrument berupa kuesioner, dengan jumlah populasi 1335 dan sampel minimal yang diambil sebanyak 93 responden. Selanjutnya data diolah menggunakan software SPSS versi 16.0. Dari hasil tersebut dapat dilihat bahwa ada pengaruh signifikan antara 3 (tiga) variable TAM model terhadap penerimaan E-Tracer Alumni Universitas Bina Darma.

Item Type: Article
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Mr Edi Surya Negara
Date Deposited: 14 Jun 2022 00:27
Last Modified: 14 Jun 2022 00:27
URI: http://eprints.binadarma.ac.id/id/eprint/10330

Actions (login required)

View Item View Item